Selasa, 18 September 2007

Bab2 No. 1

1. Apa yang menghubungkan perusahaan dengan lingkungannya?
Jawab:
Yang menghubungkan perusahaan dengan lingkungannya adalah sumber dayanya. Sumber daya disini maksudnya adalah sumber daya intern dan ekstern perusahaan.